Danramil 0824/17 Sumberbaru, Pada Puasa Ramadhan Pimpin Anggota Tadarusan

    Danramil 0824/17 Sumberbaru, Pada Puasa Ramadhan Pimpin Anggota Tadarusan

    JEMBER – Bulan Ramadhan merupakan bulan penuh berkah dalam arti semua aamal kebaikan yang kita lakukan di Bulan Suci Ramadhan tersebut, pahalanya akan dilipatgandakan, untuk itu pada bulan Ramadhan ini semua menghimbau untuk meningkatkan amal ibadahnya.

    Demikian halnya Koramil 0824/17 Sumberbaru dipimpin oleh Danramil Kpaten Chb Aliyil Abror, yang mengawali bulan Ramadhan 1444 H ini dengan tadarus bersama anggota.

    Dalam wawancaranya Kapten Chb Aliyil Abror pada Sabtu 25/03/2023 menyatakan, bahwa dalam keseharian kita bekerja selama Bulan Ramadhan ini, saya mengajak anggota untuk menyisihkan sedikit waktunya untuk bertadarus di Mushola Koramil.

    Sederhana saja, bahwa kegiatan ini untuk mengajak anggota selalu dekat dan bermunajat kepada Allah SWT, dalam menjalankan tugasnya sebagai prajurit satuan kewilayahan. Tagas Kapten Chb Aliyil Abror.

    Sementara itu Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso, menyikapi kegiatan jajarannya tersebut, sangat mengapresiasi sekali, Hal ini sebagai bagian untuk memperkuat keimanan dan ketaqwaan kita kepada Allah SWT, kalau landasan moril keagamaan kita kuat, dengan harapan dimudahkan segala urusan kita, dimudahkan dalam menjalankan  semua tugas dan tanggung jawab kita.

    Kepada anggota saya mengajak mari momentum Ramadhan 1444 H ini sebagai bagian perenungan dan interopeksi kita untuk senantiasa melakukan perbuatan yang baik dalam mengabdikan diri kepada masyarakat sebagai prajurit komando kewilayahan. Tegas Dandim 0824/Jember. (siswandi)

    kodim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 0824/17 Sumberbaru Kerja...

    Artikel Berikutnya

    Pendampingan Posyandu Anak, Babinsa Koramil...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Tony Rosyid: Pilgub di IKN Memanas
    Kasdim 0824/Jember Hadiri Paripurna Pengucapan Sumpah/Janji Pimpinan DPRD Kabupaten Jember 2024-2029
    Danlanud Sultan Hasanuddin Sambut Kedatangan Menteri Pertanian dan Kasum TNI di Makassar
    Tingkatkan Produksi Pertanian, Babinsa Koramil 0824/17 Sumberbaru Bantu  Pengairan Irigasi Lahan Petani Pompanisasi
    DBD Serang Warga, Babinsa Koramil 0824/17 Sumberbaru Turun Tangan Lakukan Foging Bersama Petugas Puskesmas   
    Babinsa Koramil 0824/17 Sumberbaru Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Kiri Kanan Jalan Desa
    Danramil 0824/17 Sumberbaru : Rehabilitasi Gedung Makoramil Swadaya Masyarakat
    Dukung Percepatan Tanam, Babinsa Koramil 0824/17 Sumberbaru Pendampingan Pertanian Persiapan Tanam
    Danramil 0824/17 Sumberbaru Hadiri Rapat Pleno  Rekapitulasi DPSHP Pilkada 2024
    Tingkatkan Produksi Pertanian, Babinsa Koramil 0824/17 Sumberbaru Bantu  Pengairan Irigasi Lahan Petani Pompanisasi
    DBD Serang Warga, Babinsa Koramil 0824/17 Sumberbaru Turun Tangan Lakukan Foging Bersama Petugas Puskesmas   
    Babinsa Koramil 0824/17 Sumberbaru Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Kiri Kanan Jalan Desa
    Danramil 0824/17 Sumberbaru : Rehabilitasi Gedung Makoramil Swadaya Masyarakat
    Babinsa Koramil 0824/17 Sumberbaru Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Kiri Kanan Jalan Desa
    Danramil 0824/17 Sumberbaru Hadiri Lokakarya Mini Eksternal, Ajak Semua Komponen Tingkatkan Keterpaduan Tangani Stunting
    Beberapa Warga Terjangkit DBD, Babinsa Koramil 0824/17 Sumberbaru Bersama Petugas Puskesmas Lakukan Fogging
    Babinsa Gelang Koramil 0824/17 Sumberbaru Dukung Percepatan Tanam Petani, Antisipasi Krisis Pangan
    Bersama Kelompok Tani Sukma Jaya, Babinsa Koramil 0824/17 Sumberbaru Tanam Jagung, Dukung Ketahanan Pangan

    Ikuti Kami